Selamat pagi teman², kali ini saya ingin share tentang pengetahuan soal kapan sebuah software direlease dan berapa lama batas akhir masa pakai atau dukungan terhadap software tersebut. Sehingga kita bisa mengetahui perkembangan dan juga berapa lama dukungan yang kita dapatkan saat menggunakan software tersebut.
Pada era sekarang ini perkembangan teknologi berkembang sangat pesat, contohnya saja smartphone yang mungkin sedang teman² pakai saat ini.
Masih ingatkah ponsel yang pertama kita gunakan dahulu? Lalu bandingkan dengan ponsel yang kita gunakan saat ini, begitu juga dengan laptop, komputer, tv. Benda² itu mengalami transformasi inovasi terbaru yang kekinian.
Selain hardware atau barang elektronik, tentu saja tranformasi juga berlaku pada software / perangkat lunak atau biar mudah memahaminya kita sebut saja aplikasi.
Saya berikan beberapa contoh transformasi beberapa software, yakni:
- Microsoft Office
- Windows OS
- Android OS
- Bahasa Pemograman
Nah, tentu kalian pernah dengar atau mungkin pernah menggunakan salah satu software diatas, dan tahukah kalian kalau software² tersebut selalu melakukan perkembangan inovasi dengan merelease pembaharuan versi setiap beberapa waktu sekali, tujuannya adalah memperbaiki bug/error yang mungkin saja terjadi pada versi pendahulunya, dan juga bisa menjadi pembaharuan fitur yang lebih keren. Sebagai contoh disini saya akan berikan data tentang pekmbangan dan dukungan pada Microsoft Office
